Tag Archives: Gunung Semeru

Ini Sebab Jepang Ketar-Ketir Saat Semeru Erupsi

Selang tak lama usai Gunung Semeru di Jawa Timur erupsi dan memuntahkan awan panas, badan meteorologi Jepang dengan sigap langsung memberi peringatan akan potensi timbulnya tsunami. Mengutip Detik Inet dari Kyodo News, badan meteorologi Jepang, Japan Meteorological Agency (JMA), memberikan penjelasan adanya kemungkinan potensi tsunami akibat letusan gunung yang ada …

Baca Selanjutnya »

Link Buat Pantau dan Status Terkini Erupsi Gunung Semeru

Semeru mulai erupsi kembali pada Minggu,(04/12/2022). Tepat setahun lalu, juga 4 desember tahun 2021 gunung Semeru yang terletak di antara kabupaten Lumajang dan Malang tersebut juga sempat alami erupsi. Erupsi yang terjadi kali ini disertai dengan Awan Panas Guguran (APG) dan aktivitas gempa. Sementara minggu pagi pukul 06.00 WIB gunung …

Baca Selanjutnya »